Sebelum :) ngobrol banyak tentang Registry .
Akan saya perkenalkan terlebih dahulu ,apa itu REGISTRY ?>>>
Registry merupakan sebuah basis data yang disusun secara hirarkis yang mengandung informasi mengenai konfigurasi sebuah sistem, antara lain;
- perangkat keras
- perangkat lunak
- asosiasi ekstensi berkas dengan aplikasinya, hingga
- preferensi pengguna (user).
sintaksis yang sama dengan cara mengakses sistem berkas, dengan menggunakan karakter garis miring terbalik(backslash) untuk menandakan tingkatan hirarkis. Susunannya adalah seperti \\ sebagai contoh,
My Computer\HKEY_CURRENT_USER\Software\Yahoo\..
Daftar Anak Pohon Registry
Registry Windows memiliki berberapa anak pohon berikut,yang disusun secara
My Computer\HKEY_CURRENT_USER\Software\Yahoo\..
Daftar Anak Pohon Registry
Registry Windows memiliki berberapa anak pohon berikut,yang disusun secara
hirarkies dengan My Computer sebagai Root-Directory nya;
Ini saya tulis menurut yang saya dapat dari perkuliahan, untu lebih detilnya bisa lewat komentar,
Untuk tahu lebih detilnya lagi silahkan klik disini.
salam Semangat!!!
- HKEY_CLASSES_ROOT
Anak pohon HKEY_CLASSES_ROOT atau bisa disebutnya HKCR mengandung dua jenis data,yakni;- Data yang mengasosiasikan jenis berkas (dilihat dari ekstensinya atau kelasnya) dengan program yang dapat membukannya. Subkunci jenis berkas di dalam HKEY_CLASSES_ROOT memiliki nama yang sama dengan ekstensi nama berkas, seperti halnya .txt, .exe, dan lain-lain. Asosiasi jenis berkas ini disimpan di dalam registry, tapi disarankan untuk menggunakan Folder Options->File Types jika memang hendak mengubahnya,
- Data konfigurasi untuk objek-objek Object Linking and Embedding (OLE)/Component Object Model (COM).
- HKEY_LOCAL_MACHINE
atau biasa disingkat HKLM,merupakan sebuah tempat penyimpanan untuk konfigurasi sistem bersangkutan, yang terdiri atas perangkat keras dengan perangkat lunak. Semua yang terdapat dalam anak pohon ini diaplikasikan kepada semua pengguna. - HKEY_CURRENT_USER
ato biasa dipanggilnya HKCU, merupakan sebuah tenpat penyimpanan untuk konfigurasi yang dimiliki oleh pengguna yang sedang melakukan logon, yang menyimpan informasi mengenai konfigurasi preferensi pengguna (konfiguarasi desktop,warna, dan konfigurasi lainnya yang setiap pengguna dapat melakukan kostumisasi terhadapnya). - HKEY_USERS
atau singkatnya HKU, merupakan tempat penyimpanan untuk konfigurasi setiap pengguna yang terdaftar di dalam komputer yang bersangkutan. Setiap anak kunci dari anak pohon diidentifikasi dengan menggunakan nomor Security Identifier(SID) jangan mengartikan superman is dead!!. Ketika pengguna melakukan logon, SID yang cocok akan dimuat ke dalam anak pohon. - HKEY_CURRENT_CONFIG
sering disebutnya HKCC, merupakan tempat penyimpanan untuk konfigurasi perangkat keras dan sistem operasi yang sedang digunakan pada saat itu, yang diperoleh pada saat booting dilakukan. Informasi yang disimpan disini bersifat volatil dan tidak disimpan secara permanen kedalam berkas penampung registry, tapi akan selalu dibuat setiap kali proses booting dilakukan.
Ini saya tulis menurut yang saya dapat dari perkuliahan, untu lebih detilnya bisa lewat komentar,
Untuk tahu lebih detilnya lagi silahkan klik disini.
salam Semangat!!!
0 Comment:
Post a Comment
HARI INI ADALAH WAKTU TERBAIK DARI PADA WKTU YANG TELAH BERLALU MAUPUN WAKTU YANG BELUM DATANG